

Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi berbagai jenis mesin las yang digunakan dalam industri dan mempelajari fungsinya masing-masing. Dari mesin las listrik hingga mesin las otomatis, mari kita pelajari bersama-sama. Jenis-jenis mesin las yang digunakan dalam industri sangat bervariasi, tergantung pada jenis material yang akan …





Dalam dunia kelistrikan, Mesin listrik adalah suatu istilah umum untuk suatu peralatan/mesin yang menggunakan energi listrik seperti Motor listrik, Generator listrik, Transformator dan juga peralatan lainnya. Masing masing dari komponen tersebut mengkonversi energi yang berhubungan dengan listrik. Dalam pembagian berdasarkan …



Baca juga: Point of Sales adalah: Pengertian, Manfaat, dan Rekomendasinya. Selain pencatatan yang lebih detail dan akurat, mesin kasir POS juga membaca purchasing behavior pembeli, yang kemudian bisa digunakan apabila pengusaha tersebut ingin menawarkan promo spesial yang relevan. 3. MPOS dan Cloud POS.





Dengan demikian operator bisa menggunakan berbagai macam alat potong. Baik itu untuk mesin frais vertikal maupun horizontal. Kelebihan mesin frais ini adalah mejanya dapat digeser atau diputar secara horizontal sebesar 45° derajat. Baik itu digeser ke kiri atau ke kanan. Dengan demikian, mesin ini memiliki empat arah pemakanan.



Berikut di bawah adalah beberapa jenis dari mesin bending yang mungkin diantara kalian belum memahaminya: 1. Mesin Bending Manual. Seperti namanya, mesin bending manual menggunakan tenaga manusia atau dikerjakan secara manual dalam pengoperasiannya. Mesin jenis ini dapat mengurangi biaya operasional karena tidak …



Jenis-jenis Maintenance (Perawatan) Mesin/Peralatan Kerja – Yang dimaksud dengan Maintenance adalah suatu kegiatan untuk merawat atau memelihara dan menjaga Mesin/peralatan dalam kondisi yang terbaik supaya dapat digunakan untuk melakukan produksi sesuai dengan perencanaan. Dengan kata lain, Maintenance adalah …





Mesin frais (milling machine), adalah salah satu jenis mesin perkakas yang digunakan untuk membuat benda kerja menjadi berbagai macam bentuk menggunakan alat potong dan berbagai kelengkapan yang sesuai tuntutan dan kebutuhan pekerjaan. Contoh hasil pengefraisan: macam-macam roda gigi, profil, alur, lubang, dan sebagainya.



Jenis tracker juga bermacam-macam. Seperti tracker kaki dua dan tracker kaki tiga. 25. Kompresor. Setiap bengkel pasti memiliki kompresor. Alat ini berfungsi sebagai sumber angin yang digunakan untuk hal-hal seperti servis karburator, memompa ban, dan mengoperasikan alat-alat yang mesin lainnya. 26. Solder





Macam-Macam Mesin Jahit. Mesin jahit menurut kegunaannya. Macam-macam mesin jahit menurut kegunaannya sebagai berikut : Mesin jahit umum (mesin jahit lurus) adalah mesin jahit biasa yang hanya dapat membuat satu jenis tusukan jahitan, yaitu tusuk lurus. a. Mesin jahit khusus (mesin jahit zig-zag, obras, dan lain-lain) adalah mesin jahit yang ...







Macam-Macam Alat Tukang Kayu Canggih. Diantara macam-macam alat pertukangan kayu dengan tehnologi canggih dan modern yaitu sebagai berikut: 1. Mesin Cyrcle (Pemotong Kayu) Mesin Cyrcle. Alat kayu canggih yang pertama adalah cyrcle. Cyrcle merupakan alat yang digunakan untuk memotong kayu. Dengan menggunakan energi …



Macam-macam pegas; 1. Pegas Spiral / Helik. Pegas spiral adalah pegas yang berbentuk heliks yang digunakan untuk menahan tegangan, menahan kompresi maupun torsi. Pegas spiral dibuat dengan berbahan stok kawat gulungan yang sangat panjang kemudian ujung kawat dimasukkan di bawah mesin yang bertekanan yang …



Fungsi Gerinda. Fungsi Gerinda Berdasarkan Jenis Gerinda – Mesin gerinda atau grinding machine merupakan power tool yang memiliki banyak fungsi (multifungsi). Alat ini sangat penting untuk berbagai macam pekerjaan. Fungsi utama mesin gerinda adalah sebagai salah satu alat perkakas yang digunakan untuk memotong dan mengasah …





Fungsi Utama Mesin Gerinda. Setelah kita keatahui pengertian mesin gerinda berikut ini adalah fungsi utama yang dapat digunakan dari mesin gerinda. Memotong benda kerja yang tidak relatif tebal. Menghaluskan dan meratakan permukaan benda kerja. Menghilangkan sisi tajam pada benda kerja. Mengasah alat potong agar …



Mesin gerinda datar ini memiliki spindel atau poros penggerak roda gerinda dengan posisi vertikal dan meja mesin yang bergerak berputar. Mesin gerinda datar jenis ini digunakan untuk menggerinda permukaan benda kerja yang rata, lebar serta permukaan benda kerja yang berbentuk tabung atau bulat, seperti poros, pin piston, flens, roda gigi, roda gaya …



Mesin ini juga memiliki meja yang berfungsi untuk meletakkan benda yang akan diproses. Operasi pada mesin Frais Horizontal dibagi jadi 4 macam, yaitu: Face Milling: Permukaan datar di sudut kanan ke sumbu pemotong; Angular Milling: Permukaan datar di kemiringan sumbu pemotong; Plain/Slab Milling: Permukaan datar sejajar ke sumbu pemotong



3. Mesin Bor (Drilling Machine) Mesin bor adalah sebuah alat teknik mesin yang digunakan untuk membuat lubang pada benda kerja. Alat ini sangat berguna dalam pembuatan suatu produk seperti mesin, komponen kendaraan, atau bangunan. Mesin bor dapat digunakan di berbagai macam bahan seperti besi, baja, aluminium dan keramik.



Motor bakar merupakan mesin atau pesawat kerja yang mengubah dari energi kimia dari bahan bakar menjadi gerak mekanik pada gerakan naik turun piston. Energi kimia diubah menjadi energi panas yang digunakan untuk menggerakkan piston naik turun. Terdapat macam-macam engine atau klasifikasi engine atau mesin dalam bidang otomotif. …



Menggunakan mesin merupakan salah satu solusi untuk mempercepat produksi. Saat ini sudah banyak mesin yang bisa membantu pekerjaan, seperti mixer, mesin vacuum, mesin pemotong daging, dan lain-lainnya. Nah kali ini Pomin akan membahas mengenai macam-macam mesin filling / pengisi cairan. Yuk simak di bawah …









Macam macam Pekerjaan Mesin Bubut. Berikut adalah berbagai jenis pekerjaan yang dapat dilakukan dengan mesin bubut: Pembubutan Lurus: Proses pembubutan untuk menghasilkan permukaan yang datar dan lurus pada benda kerja. Pembubutan Tirus: Proses pembubutan yang menghasilkan bentuk tirus atau meruncing …
